D BSD City menghadirkan sejumlah institusi pendidikan di bidang teknologi guna memenuhi permintaan digital talent berstandar global yang terus meningkat di era industri 4.0. BSD City juga menyiapkan berbagai infrastruktur
Jakarta-Makronesia.id — Apple Developer Academy ketiga di dunia yang berlokasi di BSD City, bersama Binus University menggelar wisuda, Selasa (12/3) kemarin. Di tahun pertamanya, Apple Developer Academy meluluskan 200 wisudawan