Makronesia.id, Jakarta - WebEngage, sistem operasi retensi terkemuka, telah mengumumkan ekspansi operasinya di Indonesia pada tahun 2022, dengan fokus merevolusi keterlibatan pelanggan di pasar ini. Pada awal tahun 2024, WebEngage menjalin kemitraan dengan Insignia Indonesia, perusahaan terkenal dalam mengelola sistem CRM menggunakan teknologi AI. Langkah ini diharapkan dapat memberikan...
Makronesia.id, Jakarta - Sebuah kisah inspiratif datang dari seorang guru honorer asal Tasikmalaya, Dini Nurul Islami, yang membantah anggapan bahwa kesuksesan hanya dapat dicapai melalui privilege. Lahir pada tahun 1997, Dini membuktikan bahwa kunci sukses terletak pada kerja keras, konsistensi, bakat, dan semangat untuk mengubah hidup menjadi lebih baik....
Makronesia.id, Jakarta - PT Gunung Raja Paksi Tbk (GRP) kembali menunjukkan keseriusannya terhadap keselamatan dan kesehatan kerja dengan mengadakan serangkaian kegiatan dalam rangka memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional. Bulan K3 Nasional, yang berlangsung dari 12 Januari hingga 12 Februari 2024, mengusung tema "Budayakan K3, Sehat dan...
Makronesia.id, Padang - Dalam upaya memperkuat ekosistem kemitraan dan mendorong pengembangan inovasi berbasis potensi daerah, Provinsi Sumatera Barat menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertajuk DELPHI CONSULTATION. Kegiatan ini merupakan bagian dari serangkaian program untuk mengembangkan inovasi di wilayah tersebut.
Hadir dalam FGD ini, sejumlah tokoh penting diantaranya Nizam Ul Muluk...
Makronesia.id, SUMBAR - Tim dari Politeknik Negeri Padang telah aktif melakukan sosialisasi tentang jadwal penerimaan mahasiswa baru untuk tahun ajaran 2024/2025 di Pesisir Selatan. Sosialisasi dilakukan selama dua hari, pada tanggal 25-26 Januari 2024, di tiga sekolah yakni SMKN 1, SMKN 2, dan SMAN 2 Painan.
Tim yang terlibat dalam...
Makronesia.id, Padang - Politeknik Negeri Padang menegaskan komitmennya dalam mewujudkan kebutuhan ekonomi masyarakat melalui sistem kekeluargaan, sebagaimana yang diamanatkan oleh Undang-Undang Dasar 1945. Pada Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI), Politeknik Negeri Padang secara aktif melibatkan dosen, pegawai, dan bahkan pegawai honorer yang telah bergabung dalam...
Makronesia.id, Jakarta - Alumni Program Studi Sejarah Universitas Sumatera Utara (USU) di Jakarta bersatu untuk mendukung visi ambisius perguruan tinggi mereka menjadi World Class University. Dra. Lila Pelita Hati, M.Si, Ketua Program Studi Sejarah USU Medan, dan Dra. Junita Setiana Ginting, M.Si, Sekretaris Program Studi, memimpin acara Alumni Gathering...
Makronesia.id, Jakarta - Duolingo English Test (DET) berhasil mencapai kesuksesan luar biasa di Indonesia sebagai tes kemampuan bahasa Inggris online terstandar. Dalam satu tahun terakhir, DET berhasil menarik minat banyak pelajar Indonesia di lebih dari 280 kota, khususnya di Jakarta, Bandung, dan Surabaya, yang menjadi tiga besar wilayah dengan jumlah...
Makronesia.id, Sumatera Barat - Keindahan alam yang alami dan asri di Sumatera Barat menjadikan provinsi ini sebagai destinasi wisata yang diminati baik oleh wisatawan lokal, domestik, maupun internasional. Salah satu daya tarik utama terletak di Kabupaten Tanah Datar dengan ibukotanya, Batu Sangkar, yang terkenal dengan istana Basa Pagaruyung menjadi...
Makronesia.id, Padang – Sebuah suasana haru dan semangat memenuhi kampus Politeknik Negeri Padang (PNP) ketika hujan turun membasahi gedung, jalan, dan pepohonan setelah sholat zuhur. Namun, hal tersebut tidak menghalangi antusiasme mahasiswa, terutama BP 23 (tingkat satu), yang berlarian dari parkiran kendaraan menuju Gedung C untuk mengikuti prosesi penyerahan...