• Indeks Berita
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tentang Kami
Sunday, January 18, 2026
MAKRONESIA.ID
  • Login
  • Home
  • Nasional
  • Ekonomi
    • Mikro
    • Makro
  • Tekno
  • Digital Life
  • Ragam
  • Pendidikan
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Ekonomi
    • Mikro
    • Makro
  • Tekno
  • Digital Life
  • Ragam
  • Pendidikan
No Result
View All Result
Makronesia.id
No Result
View All Result
Home Digital Life

Kingston Tegaskan Dominasi di Pasar SSD dengan Pangsa 23.8% pada 2023

Redaksi Makronesia by Redaksi Makronesia
March 19, 2024
in Digital Life, Ekonomi, Tekno
0 0
0
Share on FacebookShare on Twitter

Makronesia.id, Jakarta – Kingston Technology, perusahaan pemimpin di dunia dalam produk memori dan solusi teknologi, mengumumkan prestasi cemerlangnya dalam menutup tahun 2023 dengan mempertahankan posisi puncak secara kuartal demi kuartal. Konsistensi ini membuahkan hasil dengan mencapai pangsa pasar sebesar 23.8% di saluran pasar SSD.

Menurut data yang dihimpun oleh TRENDFOCUS, Kingston berhasil menempati peringkat teratas sebagai pemasok SSD terkemuka berdasarkan pangsa pasar. Dalam tahun 2023, Kingston berhasil mengirimkan sebanyak 27.4 juta unit SSD klien. Bahkan, pada kuartal keempat (Q4) saja, pangsa pasar SSD klien Kingston mencapai 21.3%, dengan pengiriman mencapai 5.7 juta unit.

RelatedPosts

Perkuat Kemitraan Premium Merchant, BRI KC Jakarta Jelambar Hadiri Anniversary Beauty+

Kebersamaan Insan BRILiaN BRI Kebon Jeruk dalam Momentum Upacara Bela Negara

Apresiasi Nasabah, BRI KC Jakarta Jelambar Serahkan Hadiah Motor Pemenang Program PHS

Prestasi ini tidak lepas dari upaya berkelanjutan Kingston dalam mengembangkan produk penyimpanan berkualitas tinggi. Produk-produk seperti NV2, dua varian SSD Kingston FURY Renegade, dan KC3000, menyediakan solusi PCIe 4.0 NVMe yang memenuhi kebutuhan dari pengguna pemula hingga pengguna yang membutuhkan kinerja tinggi. Tidak hanya itu, di tahun 2023, Kingston juga melengkapi jajaran produknya dengan SSD eksternal XS1000 dan SSD DC600M yang ditujukan bagi pelaku bisnis.

Don Jeanette, Wakil Presiden dari TRENDFOCUS, menyatakan, “Pada akhir tahun, penjualan SSD untuk PC tetap stabil, dengan pertumbuhan yang terus berlanjut pada divisi PCIe NVMe. Kami akan terus memantau perkembangan ini sepanjang tahun 2024.”

Kingston sendiri menawarkan dukungan, layanan, dan keandalan terbaik kepada pelanggannya. Dukungan ini datang dari tim ahli yang terlibat dalam merancang setiap produknya. Hal ini menjadi kontribusi kunci dalam memperkuat posisi Kingston dalam peringkat tersebut.

Pihak Kingston menambahkan, “Kerja sama yang erat dengan para pemasok, pelanggan, dan mitra kami memungkinkan kami untuk tetap adaptif menghadapi dinamika pasar dan kebutuhan pelanggan. Kami berkomitmen untuk terus memberikan solusi SATA dan NVMe terbaru, serta menawarkan portofolio SSD yang andal kepada pelanggan di berbagai sektor. Prestasi ini memvalidasi dedikasi kami dalam mewujudkan komitmen tersebut. (EHS-01)

ShareTweetPin

Related Posts

Perkuat Kemitraan Premium Merchant, BRI KC Jakarta Jelambar Hadiri Anniversary Beauty+

Perkuat Kemitraan Premium Merchant, BRI KC Jakarta Jelambar Hadiri Anniversary Beauty+

January 6, 2026
Kebersamaan Insan BRILiaN BRI Kebon Jeruk dalam Momentum Upacara Bela Negara

Kebersamaan Insan BRILiaN BRI Kebon Jeruk dalam Momentum Upacara Bela Negara

January 6, 2026
Apresiasi Nasabah, BRI KC Jakarta Jelambar Serahkan Hadiah Motor Pemenang Program PHS

Apresiasi Nasabah, BRI KC Jakarta Jelambar Serahkan Hadiah Motor Pemenang Program PHS

January 6, 2026

January 6, 2026
Perluas Akuisisi Merchant Digital, BRI KC Jakarta Jelambar Jalin Kerja Sama dengan Ebuzz di Pringgodani Golf Driving Range

Perluas Akuisisi Merchant Digital, BRI KC Jakarta Jelambar Jalin Kerja Sama dengan Ebuzz di Pringgodani Golf Driving Range

January 6, 2026
Insan BRILiaN BRI Kebon Jeruk Meriahkan Color Walk 2025 Anniversary Paramount Enterprise

Insan BRILiaN BRI Kebon Jeruk Meriahkan Color Walk 2025 Anniversary Paramount Enterprise

January 6, 2026

POPULAR

  • Balaraja City Square Bangkit Kembali Bangun Pasar Laris SAIMAN Untuk Pedagang Dan Pengusaha Lokal

    Balaraja City Square Bangkit Kembali Bangun Pasar Laris SAIMAN Untuk Pedagang Dan Pengusaha Lokal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sepak Terjang dan Profil Dirut PLN Darmawan Prasodjo

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • LindungiHutan Dorong Aksi Nyata untuk Lingkungan di Hari Bumi 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cerita Sukses Grounds Studio Brand Fashion Asal Bandung

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengubah Kelas Anak Usia Dini Jadi Laboratorium Kreativitas: Gagasan Prof. Farida Mayar di Hari Pengukuhannya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Digital
  • Budaya
  • Hiburan
  • Ragam

© 2025 Makronesia.id - Support By eyepeMedia

No Result
View All Result
  • Home
  • Indeks Berita
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Redaksi
    • Tentang Kami

© 2025 Makronesia.id - Support By eyepeMedia

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In